Flipster, platform trading kripto yang fokus di mobile, saat ini sedang menggelar kampanye Meme Coin Carnival. Buat kamu penggemar token meme bertema hewan, ini saatnya buat dapat cuan dari staking GOAT, WIF, POPCAT, BRETT, dan MOODENG.
Dengan total hadiah 150.000 USDT, kampanye ini berlangsung dari 30 Oktober sampai 1 Desember 2024. Yuk, buruan ikutan!
GOAT Launchpool, Hadiah 30.000 USDT
Kampanye ini dimulai dengan GOAT Launchpool, di mana kamu bisa stake token Goatseus Maximus, GOAT dan rebut hadiah harian hingga 7.500 USDT selama 4 hari. Total hadiahnya? 30.000 USDT! Kampanye ini berlangsung dari 30 Oktober sampai 3 November 2024, dan hadiah akan dibagikan pada akhir periode.
Cara ikutannya simpel, cukup stake minimal 30 GOAT (maksimal sampai 8.000 GOAT). Kamu bisa stake, unstake, atau restake kapan saja bebas, tapi kalau unstake, semua hadiah yang terkumpul akan hangus. Hadiah dihitung berdasarkan jumlah GOAT yang kamu stake.
Ada bonus tambahan juga untuk kamu yang trading lebih dari 10.000 USDT. Kamu bisa dapat hadiah 2x lipat, dan kalau kamu baru pertama kali deposit setelah 29 Oktober, kamu berhak dapat 3x lipat.
Kalau kamu pengguna VIP, siap-siap dapat hadiah sampai 4x lipat! Semakin banyak kamu stake, makin besar peluang menang!
Airdrop Token GOAT
Tidak cuma GOAT Launchpool, Flipster juga akan meluncurkan perpetual futures untuk GOAT mulai 1 November 2024. Untuk menyambut peluncuran ini, ada airdrop spesial mulai dari 29 Oktober sampai 1 November 2024.
Mau ikutan? Cukup login setiap hari di aplikasi Flipster selama event ini untuk mengumpulkan chip. Setiap kali login, kamu dapat tiga chip, dan kalau saldo kamu lebih dari 100 USDT, dapat satu chip tambahan lagi. Setelah terkumpul semua, chip ini otomatis ditukarkan jadi airdrop posisi GOAT saat perpetual futures diluncurkan.
Meme Coin Launchpool Lainnya
GOAT Launchpool ini merupakan permulaan, karena Flipster juga akan buka launchpool untuk token meme lain seperti WIF, POPCAT, BRETT, dan MOODENG. Masing-masing launchpool ini menyediakan hadiah hingga 30.000 USDT, jadi total hadiahnya sampai 150.000 USDT!
Buat informasi lengkapnya dan layanan Flipster lainnya, langsung cek situs resmi Flipster! Jangan sampai ketinggalan, ya!